Berikan Rasa Aman Kepada Masyarakat, Aiptu Fery laksanakan Gatur Pagi Di Depan Smpn 1 Cikalongkulon.

    Berikan Rasa Aman Kepada Masyarakat, Aiptu Fery laksanakan Gatur Pagi Di Depan Smpn 1 Cikalongkulon.

     Polsek Cikalongkulon Polres Cianjur Polda Jabar - Dalam melakukan kegiatan yang bertujuan memberikan pelayanan yang prima kepada masyarakat, Personil Polsek Cikalongkulon Polres Cianjur Aiptu Fery melakukan pengaturan arus lalulintas di Depan Smpn 1 Cikalongkulon desa sukagalih demi kenyamanan dan kelancaran para pengendara di jalan raya pada pagi hari, .

    Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan melalui kapolsek Cikalongkulon Akp Arip Titim Firmanto mengatakan, dengan meningkatnya aktivitas masyarakat pada hari lebaran, maka kehadiran personel Polri di tengah - tengah masyarakat dapat membantu kelancaran arus lalu lintas di jalan raya, mengantisipasi kemacetan dan laka lantas.

    “Kegiatan ini untuk mewujudkan Kamseltibcarlantas, Selain itu hal ini dilaksanakan agar Polri lebih dekat dengan semua elemen masyarakat, sehingga dapat bersama-sama menjaga kondusifitas Kamtibmas di wilayah hukum Polres Cianjur.” pungkasnya.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Cugenang Sambangi Tokoh Agama Sampaikan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Laksanakan DDS ke Rumah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hidayat Kampai: Ketika Nada Terlarang Mengusik Fokus Siswa
    Hendri Kampai: Saatnya Nikel Bicara! Mimpi Indonesia Menjadi Raja Komponen Kendaraan Listrik
    Jadikan 'Maung' Kendaraan Dinas Nasional, Presiden Prabowo Tunjukkan Konsistensi Cinta Produk Dalam Negeri
    Irdam Brawijaya Hadiri Konsolidasi Wilayah Panitia Pemilihan Kecamatan Pilkada se-Jawa Timur

    Ikuti Kami